Judul : Desain Pembelajaran Kewirausahaan
Penulis : Dr. Eman Suherman, SE., M.Pd
Penerbit : Alfabeta
Tahun :
Edisi/Cetakan : - / -
Halaman/Dimensi : 210 hal. / ( x ) mm
Sinopsis
Banyak
pembelajaran kewirausahaan yang kini dilakukan. Namun hasilnya belum
sesuai dengan harapan. Pasalnya masih banyak kegiatan pembelajaran
tersebut yang didasari oleh desain pembelajaran yang "mumpuni" sepeti
yang terdapat dalam buku ini.
Jika pembelajaran kewirausahaan
dilakukan dengan menggunakan desain pembelajaran kewirausahaan
sebagaimana yang ada dalam buku ini, niscaya hasilnya akan sangat
memuaskan.
Karenanya bagi Dosen, Guru, Ustadz-Ustadzah,
Instruktur, Fasilitator, Pelatih, Pembimbing, Pembina dan Penceramah
serta Pemateri dalam berbagai macam forum pembelajaran kewirausahaan
akan memperoleh hasil yang sangat memuaskan bila Anda mempersiapkan diri
dan menlengkapi iptek dengan desain yang dirancang bangun melalui buku
yang pragmatis dan disertai langkah-langkah praktis ini. Dengan
melaksanakan konsep-konsep yang terdapat dalam buku ini. Anda akan mampu
menjadi pendidik entrepreneurship yang handal dan professional untuk:
Membangun Perekonomian dan Membentuk Komunitas Business
Entrepreneurship.
Lebih dari itu, Anda akan mampu Menciptakan
Lapangan Kerja bagi Mahasiswa sejak Mahasiswa di Bangku Kuliah dan
'Lulus' sebagai 'Pencipta' Lapangan Kerja. Dan mendidik Siswa serta
Warga Belajar untuk menjadi Wirausaha berkelas dunia.
No comments:
Post a Comment